Lowongan Kerja PT Pamapersada Nusantara (PAMA)
Fresh Graduate Development Program (FGDP) - 3 Posisi
PT Pamapersada Nusantara (PAMA)

Detail Pekerjaan
- PendidikanD3/S1
- GenderPria/Wanita
- Umur27 Tahun
- Tipe PekerjaanFull Time - Rooster
- Pengalaman-
- Besaran Gaji-
- Diposting
- Batas LamaranAgustus 18, 2024
- Lokasi KerjaSite (Luar Jawa)
Deskripsi Pekerjaan
Lowongan Kerja : gotokerja.com, PT Pamapersada Nusantara( PAMA) ialah anak industri yang dipunyai seluruhnya oleh PT United Tractors Tbk, distributor utama perlengkapan berat Komatsu di Indonesia. PT Astra Internasional Tbk, pemegang saham utama PT United Tractors Tbk, ialah salah satu industri terbanyak serta sangat dihormati di Indonesia. Dini mulanya, PAMA diawali semenjak 1974 dalam wujud divisi di PT United Tractors, yang bergerak dalam proyek konstruksi, pertambangan serta proyek minyak, penyiapan lahan serta penebangan. Pada tahun 1993 divisi ini berganti jadi suatu industri mandiri bernama PT Pamapersada Nusantara.
Saat ini PT Pamapersada Nusantara( PAMA) mengajak rekan gotokerja.com untuk bergabung melalui lowongan kerja yang tersedia.
Posisi yang tersedia :
Fresh Graduate Development Program (FGDP) :
- FGDP – Production Instructor
- FGDP – Production Group Leader
- FGDP – Supply Management Group Leader
Qualification :
Persyaratan Umum :
- Usia maksimal 27 tahun
- Sudah menyelesaikan studi
- IPK minimum 3.00
- Tidak buta warna
- Sudah vaksin booster Covid-19
- Bersedia bekerja di area job site PAMA (Kalimantan & Sumatera Selatan)
- Bersedia mematuhi seluruh persyaratan perundang-undangan, peraturan perusahaan, dan persyaratan lainnya terkait dengan keselamatan kesehatan kerja, keselamatan operasi & lingkungan hidup
1. FGDP – Production Instructor
Merencanakan, mengembangkan, melaksanakan program pengajaran & memonitor perkembangannya yang mencakup pokok-pokok bahasan program pengajaran & desain instruksional, training teori maupun praktek khususnya unit-unit alat berat & truk dengan tujuan meningkatkan kompetensi dalam mengoperasionalkan unit dengan baik, benar & aman.
Persyaratan :
- Pendidikan S1, jurusan: Teknik Sipil, Teknik Industri, Teknik Mesin
2. FGDP – Production Group Leader
Melakukan fungsi eksekusi design tambang, pengawas lapangan dalam proses aktivitas produksi pertambangan, dan bertanggung jawab terhadap pencapaian produksi tahunan, bulanan, mingguan dan harian.
Persyaratan :
Pendidikan S1, jurusan: Teknik Pertambangan, Teknik Geologi
3. FGDP – Supply Management Group Leader
Merencanakan, mengkoordinir, & mengontrol semua kegiatan pengadaan kebutuhan barang spareparts maupun non spareparts.
Persyaratan :
- Pendidikan D3, jurusan: Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Manufaktur, Ilmu Komputer atau Informatika, Pendidikan Vokasional Rekayasa Elektro, Pendidikan Vokasional Rekayasa Elektronika, Teknik Logistik, Logistik, Manajemen Logistik, Pendidikan Vokasional Rekayasa Mesin, Teknik Mekatronika, Pendidikan Vokasional Mekatronika, Teknik Tenaga Listrik.
Pendaftaran
Bagi Anda yang telah memenuhi persyaratan, silakan tekan tombol LAMAR SEKARANG di bawah untuk mendaftar.
Pendaftaran
Bagi Anda yang telah memenuhi persyaratan, silakan mendaftar secara online melalui salah satu tombol lamaran berikut: